Mari kita bicara tentang S !
S adalah orang yang paling mengerti diriku.
S adalah musuh bebuyutanku dan teman baikku.
S adalah separuh dari diriku yang menentang.
Dengan kecerdasan S yang menakutkan, S melihat semua yang kulakukan.
Semua trik badut yang aku lakukan untuk membuat orang lain berpikir bahwa aku sempurna, itu sama sekali tidak berpengaruh pada S.
Jadi, aku sangat takut pada S.
Karena aku takut pada S, aku tidak bisa lepas dari S.
Di kelas, di klub, aku selalu berada di pihak S.
Aku merasa mata S adalah penilaian dari sang ilahi.
Rasa takut dan malu terus-menerus membuatku gemetar dan keringat dingin.
Dunia ini adalah neraka.
Dan aku adalah budak S.
Ini adalah blog tentang segala hal, baik itu anime, motivasi dan sastra.Mohon dimaklum jika penulisan dalam blog ini masih jauh dalam kata sempurna.Jika ada salah kata mohon dimaafkan.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Lari, Melos!
Melos sangat marah. Dia memutuskan untuk melakukan apa pun untuk membersihkan negeri ini dari kejahatan dan kekejaman raja tirani.Melos tida...
-
"Enaknya..."kata Miu sambil melahap makanan yang kusuapi.Aku mengambil makanan dengan sendok dan menyodorkannya pada Miu....
-
Aku berkata pada perempuan itu, bahwa kita bisa mulai jalan bersama.Perempuan itu, memperlihatkan senyumnya yang tak berdosa, dia hampi...
No comments:
Post a Comment